Denpasar-kabarbalihits Maraknya kasus gigitan anjing gila di Bali membuat sejumlah warga di Denpasar membawa anjing peliharaannya ke Posko Rabies Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Provinsi Bali, Jalan WR. Supratman, Denpasar untuk mendapatkan vaksin secara gratis. Menurut Sintia Darmawan selaku dokter hewan dari Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Provinsi Bali, sejak Lanjutkan Membaca
Denpasar-kabarbalihits Meminimalisir kasus rabies di Bali, Pemerintah Bali melalui Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Provinsi Bali berupaya memperluas jangkauan Tim Siaga Rabies (Tisira) hingga ke desa-desa wilayah Kabupaten di Provinsi Bali. Hal tersebut disampaikan Kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Provinsi Bali I Wayan Sunada usai melakukan rapat Lanjutkan Membaca
Denpasar-kabarbalihits Dinas Kesehatan Provinsi Bali menyebut, kasus gigitan anjing selama 6 bulan terakhir, periode Januari hingga awal Juni 2023 bertambah menjadi 19 ribu gigitan terhadap manusia. Namun yang tercatat positif rabies sebanyak 300 gigitan dan korban meninggal akibat positif rabies menjadi 4 kasus. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Bali, Dr. dr. I Nyoman Gede Lanjutkan Membaca





