Badung -Kabarbalihits Lagi dan lagi sosok muda asal Desa Dalung ini menunjukkan kepeduliannya terhadap masyarakat sekitar. Senin 25 September 2023, Bagus Hischak Maulana ,S.Kom (BHM) hadir untuk saling membantu ketersediaan Air bersih bagi masyarakat yang terdampak Proyek PDAM Badung. Dengan sigap, BHM membantu masyarakat dengan memberikan bantuan sebanyak 14 ribu liter Lanjutkan Membaca
Badung-kabarbalihits Perdana, Bupati Kabupaten Badung I Nyoman Giri Prasta menyerahkan bantuan kepada 859 pelaku UMKM di Kecamatan Kuta Utara, bertempat di Wantilan Pura Dalem Gede, Desa Adat Dalung, pada Sabtu, (6/11). Pemberian bantuan UMKM ini dimaksudkan agar para pelaku UMKM tetap bisa bertahan dan dapat melaksanakan aktifitas usahanya pada masa pandemi ini, serta Lanjutkan Membaca
Badung-kabarbalihits I Ketut Putu (31) asal Karangasem yang pertama kali menemukan bayi dijalan Mudu Taki 6A Br. Tegal Jaya Desa Dalung, Kecamatan Kuta Utara, Kabupaten Badung, saat saksi bersama temannya Dede (25) melakukan bersih-bersih didepan tempatnya bekerja. Jumat, (2/7) sekitar 07.15 WITA. Kapolsek Kuta Utara AKP Putu Diah Kurniawandari, SH, SIK menyebutkan bayi Lanjutkan Membaca
Badung-kabarbalihits Dalam upaya penerapan disiplin, penegakan hukum dan disinfeksi sebagai upaya pencegahan Covid-19 di Kabupaten Badung, Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Badung melakukan sidak di pasar tradisional dan penyemprotan disinfektan di Desa Dalung, Kecamatan Kuta Utara, Jumat (2/10). Sidak yang dimulai dari pukul 07.00 Wita itu diawali dengan apel Lanjutkan Membaca
Badung – kabarbalihits Wakil Bupati Badung I Ketut Suiasa mengajak para tokoh agama menabur dan menebarkan benih cinta kasih agar kehidupan menjadi tenteram dan damai. “Ajaran yang paling fundamental adalah kasih sayang dan pesan perdamaian untuk memuliakan kehidupan. Mari bangun persahabatan dan persaudaraan antar sesama untuk meraih keselarasan, keserasian Lanjutkan Membaca