Denpasar-kabarbalihits Seorang laki-laki warga negara (WN) Inggris inisial KSM diamankan petugas Imigrasi Denpasar terkait dugaan penyalahgunaan ijin tinggal dengan berkegiatan menyewakan sepeda motor di Nusa Penida. Kakanim (Kepala Kantor Imigrasi) Kelas I TPI Denpasar, Ridha Sah Putra mengungkapkan, berdasarkan penyelidikan melalui sosial media dan informasi masyarakat, Lanjutkan Membaca