Denpasar-kabarbalihits Media online kabarbalihits.com merayakan usia ke-4 tahunnya dengan kesederhanaan namun penuh makna di kantornya yakni kawasan Gatsu Timur, Denpasar. Tampak hadir para pendiri, yakni I Made Jaya Kusuma, I Wayan Sufiatna, I Nyoman Alit Setiawan, dan Anak Agung Eka Dhiana Putra, menjadikan prosesi potong tumpeng hari jadinya tersebut sebagai momen yang Lanjutkan Membaca



