Denpasar-kabarbalihits Ombudsman RI Perwakilan Bali mengungkapkan, Praktik Titipan Anggota Dewan Dalam Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) telah berlangsung sejak lama. Sedangkan pakar hukum dan pemerhati anak menyatakan praktik tersebut sangat merugikan dan mengganggu psikologis anak calon siswa. Kepala Ombudsman RI Perwakilan Bali, Ni Nyoman Sri Widhiyanti membenarkan Lanjutkan Membaca